Cara Install Google Assistant di Android 5.0/5.1 (Lolipop) tanpa ROOT

Cara Install Google Assistant di Android 5.0/5.1 (Lolipop) tanpa ROOT - Hallo sahabat Kumpulan Film Game Tutorial - Campur Campur, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Install Google Assistant di Android 5.0/5.1 (Lolipop) tanpa ROOT, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Android, Artikel Tutorial, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Install Google Assistant di Android 5.0/5.1 (Lolipop) tanpa ROOT
link : Cara Install Google Assistant di Android 5.0/5.1 (Lolipop) tanpa ROOT


Cara Install Google Assistant di Android 5.0/5.1 (Lolipop) tanpa ROOT


Ada yang tahu google assistant ? yup google assistant itu asistant digital handphone kita, google assistant ini mirip dengan Cortana dari Windows 10, untuk kalian yang belum tahu apa itu Cortana bisa cek di link disini cara install cortana di android-nya disini, yosh langsung saja, sebelum mulai ane bakal nge-jelasin apa itu Google Assistant:

Google Assistant adalah Evolusi dari Google Voice Search dan Google Now. Saat ini, memang eranya Artifical Intelegent, Internet Of Thing dan Mobile. Google Search bukan lagi di pakai dengan browser untuk mencari tutorial atau resep makanan. (Source : www.candra.web.id)

Sayangnya cara peng-instalan Google assistant di android Lolipop tidak semudah menginstall di android marsmallow dan nougat :v , tapi tenang saja masih ada cara lainnya :v langsung saja berikut caranya :

-Pertama kita lihat versi aplikasi google kita, cara nya tekan aplikasi google-nya lalu geser ke bagian apps info, disitu akan terlihat versi aplikasinya.



Saya menggunakan versi 7.4.19.21, Kenapa ? karena waktu saya mencoba versi terbaru dari playstore ketika saya buka Google assistantnya tidak muncul menu Your Stuff untuk meng-aktifkan google assistantnya, saya searching dan saya menemukan cara mengatasinya yaitu dengan menginstall versi 7.4.19.21. Jika kalian menggunakan versi lebih di atas dari yang saya pakai coba saja dulu, jika gagal kalian hanya perlu masuk ke app info lagi dan pilih Uninstall updates lalu download versi yang saya gunakan, untuk link disini. setelah selesai download lalu install lagi.

-Kedua kita install aplikasi Activity Launcher di PlayStore ukurannya kecil hanya 200 kb-an


lalu buka aplikasi-nya, ganti dari Recent Activities ke All Activities setelah itu cari aplikasi Google dan ada banyak pilihan cari Google Asisstant dengan direktori:   com.google.android.apps.gsa.staticplugins.opa.hq.ophqactivity



Tekan agak lama dan pilih menu Create Shortcut



- Setelah membuat Shortcut buka Shortcut Google Asisstant-nya maka akan masuk ke halaman Explore Google Asisstant


Pilih Your Stuff dan pilih Get Started

- Setelah pilih Get Started kita pilih Add Reminder



- Nah setelah kalian pilih Add Reminder, biasanya kalian akan dimintai untuk mengucapkan "Oke Google" agar bisa menggunakan fitur voice Oke Google, jika kalian ingin lewat step itu kalian hanya tinggal pilih Do it later



- Setelah step itu Google Assistant akan memintai konfirmasi agar dapat mengakses email kalian, aktifkan saja dan kalian akan dialihkan ke halaman Google Assistant

-The END :v

Note : Kalian bisa berbincang sedikit dengan Google Voice seperti Cortana dengan menanyakan "Will you marry me ?" "What is your gender ?" "Tell me a joke" dll.. dan ingat juga mengucapkannya menggunakan bahasa Inggris.

Nah sekarang cara untuk mengatur default search voice nya, caranya kalian download Google Asisstant launcher terlebih dahulu size nya hanya 100 kb-an link disini, kalian install setelah selesai kalian ke Home android kalian tekan agak lama tombol Home android kalian dan beri centang Deffault open application lalu pilih Google Assistant



JREENGG Selesai :v itu saja caranya gampang kan ? emang gampang :v jika kalian ingin membuka google asisstant kalian hanya perlu tekan tombol Home android kalian agak lama.

*Update :v Kebetulan ane dah buat channel yt jadi ane buatin ver-Video nya :v




Sekian dari saya, semoga tutorial ini ada faedah-nya :v see you next time~


Demikianlah Artikel Cara Install Google Assistant di Android 5.0/5.1 (Lolipop) tanpa ROOT

Sekianlah artikel Cara Install Google Assistant di Android 5.0/5.1 (Lolipop) tanpa ROOT kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Install Google Assistant di Android 5.0/5.1 (Lolipop) tanpa ROOT dengan alamat link https://campur-filmgametutorial.blogspot.com/2017/10/cara-install-google-assistant-di.html

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel