Cara mengganti Logo OEM di System Properties pada Windows 7,8,8.1,dan 10

Cara mengganti Logo OEM di System Properties pada Windows 7,8,8.1,dan 10 - Hallo sahabat Kumpulan Film Game Tutorial - Campur Campur, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara mengganti Logo OEM di System Properties pada Windows 7,8,8.1,dan 10, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Tutorial, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara mengganti Logo OEM di System Properties pada Windows 7,8,8.1,dan 10
link : Cara mengganti Logo OEM di System Properties pada Windows 7,8,8.1,dan 10


Cara mengganti Logo OEM di System Properties pada Windows 7,8,8.1,dan 10


   OEM atau disebut (Original Equipment Manufacturer) adalah adalah suatu perusahaan yang memproduksi produk atau komponen yang kemudian dibeli oleh perusahaan lain ataupun ritel dengan memakai merek dagang dari perusahaan pembeli tersebut . Awalnya OEM mengacu pada perusahaan yang memproduksi produk itu sendiri. Ketika mengacu pada komponen otomotif, OEM menunjuk pada bagian komponen pengganti yang dibuat oleh produsen komponen asli.

Kalau lebih mudahnya itu OEM merujuk untuk membedakan mana barang yang asli atau yang KW :v
biasanya gambar OEM itu sudah ada di Windows 7 jika windows tersebut sudah di aktivasi, Untuk windows 8,8.1,atau 10 itu tergantung dari merk branding PC atau Laptop kalian, Mungkin tujuan gambar OEMnya di ubah-ubah karena biar keren aja kali ya ? ??

Oke kita mulai :

Kalian harus menyiapkan gambar bebas dengan format .bmp dan ukuran maks 250 x 250
jika kalian hanya ada gambar dengan format .jpg kita ubah dulu lewat Paint
pertama pilih file gambar kalian lalu klik kanan dan pilih openwith paint

Setelah di paint kita ubah ukuran gambarnya klik resize di toolbar dan dari percentage ke pixels
ubah menjadi 250 x 250

Setelah selesai kita save as ke bmp picture, berinama file OEMLogo

Yosh gambar sudah ada dan sekarang kita ke registry editor, cara membukanya bukan RUN dengan tekan keypad Windows + R dan ketik regedit
setelah muncul di regedit kita arahkan ke :
Computer\HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\OEMInformation
setelah di OEMInformation kita Klik kanan -> New -> StringValue ->Lalu buat nama Logo kemudian isikan value data dengan nama \Users\OEMLogo.bmp

Lihat hasilnya dengan membuka system properties dengan klik kanan Computer di windows explorer dan klik properties.

Jika agan ingin menambahkan detail OEM seperti Manufacturer, Model, atau Support Online, caranya seperti diatas, klik kanan > new > string value, lalu buat dengan nama 

Manufacturer, Model, dan SupportURL, kemudian isikan datanya sesuai dengan detail PC/Laptop yang agan miliki. Jika sudah, tutup registry, Nanti hasilnya akan seperti gambar judul diatas.

*Update ver-Video





Sudah oke bukan ? ?? Sekian dari saya dan Terimakasih...


Demikianlah Artikel Cara mengganti Logo OEM di System Properties pada Windows 7,8,8.1,dan 10

Sekianlah artikel Cara mengganti Logo OEM di System Properties pada Windows 7,8,8.1,dan 10 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara mengganti Logo OEM di System Properties pada Windows 7,8,8.1,dan 10 dengan alamat link https://campur-filmgametutorial.blogspot.com/2017/02/cara-mengganti-logo-oem-di-system.html

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel